Program Desa Digital 2.0 Permudah Masyarakat untuk Mengakses Produk Perbankan dan Internet

- Selasa, 8 Maret 2022 | 12:29 WIB
Lewat Program desa digital 2.0, bank bjb berupaya untuk mendorong digitalisasi dalam sejumlah proses adminitrasi dan layanan keuangan di desa
Lewat Program desa digital 2.0, bank bjb berupaya untuk mendorong digitalisasi dalam sejumlah proses adminitrasi dan layanan keuangan di desa

"Selama ini terdapat kendala di sektor pertanian seperti harga hasil panen yang tidak menentu hingga risiko kemananan. Lewat Desa Digital 2.0, masyarakat dapat dengan mudah mengakses layanan perbankan, modal usaha, hingga pendampingan usaha yang merambah hingga kerjasama offtaker dengan para pembeli. Sehingga, para petani diberikan kepastian pasar serta harga jual dan hasil usaha yang setimpal," kata Widi.

Selain itu adanya bank sampah di Desa Digital 2.0 menjadikan potensi penambahan penghasilan tambahan bagi masyarakat, indeks kesejahteraan meningkat, dan merupakan benefit bagi masyarakat serta lingkungan yang nantinya dapat menjadikan pendapatan untuk pembayaran Kredit Mesra," ungkap Widi.

"Seperti arahan dari Pak Gubernur, masyarakat yang tinggal di desa namun rezeki kota dan bisnis mendunia," kata Widi.

Halaman:

Editor: Topan Hariman

Tags

Terkini

Inilah 5 Tips Membeli Rumah di Usia Muda

Rabu, 19 April 2023 | 13:37 WIB

Apa Itu Resesi dan Bagaimana Cara Mempersiapkan Keuangan

Selasa, 14 Februari 2023 | 17:52 WIB

Workshop Bisnis bjb PESATkan UMKM Hadir di Lampung

Selasa, 31 Januari 2023 | 14:56 WIB

Nabung Di bank bjb, Langsung Bawa Pulang Sepeda Motor

Senin, 30 Januari 2023 | 13:53 WIB
X